Pages

Jenang dan Wingko Babat Khas Pracimantoro


Ini namanya Jenang, hampir di setiap daerah ada, tapi di Pracimantoro khas banget. Jenangnya ga lengket digigi, manisnya pas, dan ga enek... enaaakkkk banget pokoknya


Kalo yang ini namanya wingko babat. Wingko Babat sendiri adalah makanan asli daerah Babat di Jawa Timur, tapi di Semarang si Wingko Babat ini juga menjadi khas. Yang di Semarang ini biasa kita temui di stasiun, merk di kertas kemasannya Kereta. Nah, kalo wingko babat khas Pracimantoro ini juga enak, ga terlalu berminyak, cenderung kering dan manisnya pas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

copyright © . all rights reserved. designed by Color and Code

grid layout coding by helpblogger.com